Jasa Pembuatan IPAL untuk Hunian, Industri & Komersial.
Jasa Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) yang dirancang sesuai kebutuhan perusahaan Anda, menggunakan teknologi terkini untuk memastikan limbah diolah secara efektif dan ramah lingkungan.
Jasa Pembuatan IPAL Profesional untuk Hasil Bersih dan Ramah Lingkungan

15 Tahun
Pengalaman
200+
Instalasi Terpasang
100+
Klien Puas
3
Segmen Layanan
// Mengapa Memilih Kami
Jasa Pembuatan IPAL Profesional dengan Standar Jelas
Sistem pengolahan air limbah kami dirancang dan dipasang sesuai standar untuk mengolah limbah dengan aman dan efisien, sehingga bisnis Anda berjalan lancar tanpa khawatir masalah limbah dan tetap patuh aturan lingkungan.

Kami memahami betapa membingungkannya ketika menemukan berbagai penawaran jasa pembuatan IPAL yang tidak disertai penjelasan jelas mengenai standar yang digunakan, sehingga menimbulkan ketidakpastian apakah pilihan Anda sudah tepat atau berisiko.
Dengan pengalaman lebih dari 10 tahun, kami telah membantu lebih dari 150 perusahaan memasang IPAL sesuai dengan standar resmi, menjamin kualitas yang transparan dan hasil yang dapat diukur tanpa keraguan.
Kami meyakini bahwa setiap bisnis berhak memperoleh jasa pembuatan IPAL yang transparan dan standar kualitas yang jelas, sehingga Anda dapat merasa tenang dan percaya diri dalam menjaga lingkungan serta reputasi perusahaan.
Jasa Pembuatan IPAL untuk Kebutuhan Anda
Perencanaan & Desain IPAL
Audit lokasi, desain sistem IPAL (Instalasi Pengolahan Air Limbah) sesuai kebutuhan dan kapasitas limbah.
Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL)
Pemasangan sistem IPAL mulai dari skala rumah tangga, restoran, hingga pabrik.
Maintenance & Pemeliharaan
Layanan rutin untuk menjaga performa sistem Anda tetap optimal.
Upgrade & Renovasi IPAL Lama
Tingkatkan sistem lama Anda agar sesuai regulasi terbaru dan lebih efisien.
IPAL Domestik
IPAL Industri
IPAL Medis
Butuh jasa pembuatan IPAL yang handal dan sesuai standar?
Contoh Sistem IPAL yang Sudah Jadi









// Mulai Proyek
3 Langkah Mudah Memiliki Sistem Pengolahan Air Limbah
01 Konsultasi
Audit dan analisis kebutuhan air limbah Anda secara gratis.
02 Instalasi Sistem
Proses pemasangan oleh tim ahli, efisien dan sesuai jadwal.
03 Siap Operasi
Sistem berjalan, air limbah terkelola, dan lingkungan lebih bersih.


FAQ Jasa Pembuatan IPAL
IPAL (Instalasi Pengolahan Air Limbah) adalah sistem yang dirancang untuk mengolah air limbah agar aman dibuang ke lingkungan atau dapat digunakan kembali. Sistem ini penting untuk mencegah pencemaran lingkungan dan memenuhi peraturan pemerintah.
IPAL dibutuhkan oleh berbagai sektor, termasuk industri (pabrik, rumah sakit, restoran), perumahan, apartemen, hotel, sekolah, dan kawasan komersial lainnya.
Ya. Penggunaan IPAL wajib mengikuti peraturan lingkungan yang berlaku dan biasanya membutuhkan dokumen seperti UKL-UPL atau AMDAL, serta izin operasional dari instansi terkait.
Ya. Agar sistem bekerja optimal dan tidak mengalami kerusakan, IPAL perlu dilakukan perawatan rutin seperti pengecekan pompa, kontrol kualitas air, dan pembersihan tangki.
Tergantung pada jenis IPAL dan sistem filtrasi tambahan, air hasil olahan dapat digunakan untuk keperluan non-potable seperti menyiram taman, pendingin mesin, atau pembersihan area.
Biaya sangat tergantung pada kapasitas, lokasi, jenis limbah, dan teknologi yang digunakan. Kami menyediakan konsultasi gratis untuk memberikan estimasi biaya sesuai kebutuhan Anda.